02/11/11

CONTOH LATAR BELAKANG : GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SAIL KOTA PEKANBARU TAHUN 2009
Undergraduate Theses from SUPTHELPP / 2010-05-04 15:30:25
Oleh : NURSANTI LUBIS (akbidpku@helvetia.ac.id)
Dibuat : 2010-05-04, dengan 1 file

Keyword : GAMBARAN TENTANG TUMBUH KEMBANG ANAK

Tujuan penelitian ini adalah diperolehnya gambaran pengetahuan ibu tentang tumbuh kembang anak balita di wilayah kerja Puskesmas Sail Pekanbaru tahun 2009. Populasi dari penelitian ini adalah keseluruhan ibu-ibu yang memiliki anak balita yang ada di wilayah kerja Puskesmas Sail Pekanbaru mulai bulan Januari samapai bulan Mei tahun 2009 sebanyak 49 orang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif ditambah populasi teknik pengumpulan data, data disajikan dalam bentuk table distribusi frekuensi dan persentase, masing-masing kategori variabel dan sub variable penelitian. Hasil penelitian ini dikatakan gambaran pengetahuan ibu tentang tumbuh kembang anak balita di wilayah kerja Puskesmas Sail sebagian besar adalah kurang yakni sebanyak 23 orang Responden (46,93%). Pengetahuan ibu tentang pengertian tumbuh kembang anak balita sebagian besar dengan kriteria baik, yakni 20 orang (40,81%). Pengetahuan ibu tentang kebutuhan dasar anak balita untuk tumbuh kembang sebagian besar dengan kriteria kurang 27 orang (55,10%). Pengetahuan ibu tentang cirri-ciri tumbuh kembang anak balita sebagian besar kriteria kurang 22 orang (44,81%). Pengetahuan ibu tentang jadwal kunjungan anak balita sebagian besar dengan kriteria kurang 20 orang (40,81%). Beberapa hal yang disebutkan yaitu kepada peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian yang lebih mendalam mengenai pengetahuan ibu tentang tumbuh kembang anak balita yang lebih luas dengan metode yang lain misalnya, analitik sehingga menyempurnakan penelitian dengan topik ini.
Deskripsi Alternatif :

Tujuan penelitian ini adalah diperolehnya gambaran pengetahuan ibu tentang tumbuh kembang anak balita di wilayah kerja Puskesmas Sail Pekanbaru tahun 2009. Populasi dari penelitian ini adalah keseluruhan ibu-ibu yang memiliki anak balita yang ada di wilayah kerja Puskesmas Sail Pekanbaru mulai bulan Januari samapai bulan Mei tahun 2009 sebanyak 49 orang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif ditambah populasi teknik pengumpulan data, data disajikan dalam bentuk table distribusi frekuensi dan persentase, masing-masing kategori variabel dan sub variable penelitian. Hasil penelitian ini dikatakan gambaran pengetahuan ibu tentang tumbuh kembang anak balita di wilayah kerja Puskesmas Sail sebagian besar adalah kurang yakni sebanyak 23 orang Responden (46,93%). Pengetahuan ibu tentang pengertian tumbuh kembang anak balita sebagian besar dengan kriteria baik, yakni 20 orang (40,81%). Pengetahuan ibu tentang kebutuhan dasar anak balita untuk tumbuh kembang sebagian besar dengan kriteria kurang 27 orang (55,10%). Pengetahuan ibu tentang cirri-ciri tumbuh kembang anak balita sebagian besar kriteria kurang 22 orang (44,81%). Pengetahuan ibu tentang jadwal kunjungan anak balita sebagian besar dengan kriteria kurang 20 orang (40,81%). Beberapa hal yang disebutkan yaitu kepada peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian yang lebih mendalam mengenai pengetahuan ibu tentang tumbuh kembang anak balita yang lebih luas dengan metode yang lain misalnya, analitik sehingga menyempurnakan penelitian dengan topik ini.

c:http://helvetia.ac.id/library

Tidak ada komentar:

Posting Komentar